Bahkan bisa dikatakan lebih mudah dibuat karena bahannya tidak terlalu keras. Hanya saja triplek yang digunakan lebih tebal dibandingkan sebelumnya. Triplek (tebal 3-5 cm) Seperti biasa, buat terlebih dahulu pola tipografinya. Boleh langsung di atas triplek atau nanti bisa dijiplak menggunakan karbon.
Foto: dok pribadi. Hasil kerajinan mozaik dari limbah kaca buatan Suyanto. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Suyanto memulai bisnis kerajinan tangan mosaik sejak tahun 2010 lalu. Bermula dari kejenuhan dirinya menjadi karyawan di perusahaan manufaktur, ia pamit sekitar medio 2010 dan memutuskan menjadi wirausaha mendirikan CV Surya Citra Mozaik.30. Leli mendapatkan tugas dari gurunya untuk membuat sebuah karya kerajinan dari bahan limbah keras organik. Leli menyadari bahwa dirinya terlahir di kota Indramayu yang merupakan daerah dekat pesisir pantai, tentunya banyak sekali bahan kerajinan seperti cangkang kerang, tempurung kelapa, sisik ikan, dan tulang ikan.
.